Command Line pun Ingin Ikut Terkenal
Kalo anda pikir caleg-caleg saja yang mau terkenal, Command Line pun tidak mau kalah. Berlomba untuk menjadi perintah yang terbaik yang pernah digunakan. [Hmm...] Perintah mana yang terbaik saat ini? Silahkan temukan jawabannya di sini.
screenshot situs command-line-fu
Situs Command-line-fu adalah situs untuk berbagi perintah-perintah Unix yang bermanfaat. Perintah-perintah tersebut dapat diberi rating sesuai dengan fungsionalitas dan kebergunaan fungsi pada kita. Kita dapat juga berdiskusi mengenai perintah-perintah yang ada. Jika tidak ingin ketinggalan info mengenai perintah-perintah yang ada di situs ini, dapat menggunakan akun Twitter anda untuk terus dapat info yang up to date. Bisa juga menggunakan RSS Aggregator.
Agar dapat mendaftarkan perintah yang kita sukai ke situs ini, harus register terlebih dahulu. Bisa juga menggunakan akun OpenID. Jika sudah mempunyai akun, anda tinggal memasukkan perintah "sakti" yang biasa anda gunakan dan biarkan yang lain menilai fungsionalitasnya.
Silahkan melirik perintah-perintah yang sudah ada. Mana tau ada beberapa yang bermanfaat buat kita. Semoga membantu!
Thanks to :
#1 Bang Dolly yang bagi link ini waktu chat di Googletalk
Agar dapat mendaftarkan perintah yang kita sukai ke situs ini, harus register terlebih dahulu. Bisa juga menggunakan akun OpenID. Jika sudah mempunyai akun, anda tinggal memasukkan perintah "sakti" yang biasa anda gunakan dan biarkan yang lain menilai fungsionalitasnya.
Silahkan melirik perintah-perintah yang sudah ada. Mana tau ada beberapa yang bermanfaat buat kita. Semoga membantu!
Thanks to :
#1 Bang Dolly yang bagi link ini waktu chat di Googletalk
Powered by ScribeFire.
Sebenarnya bukan ditujukan untuk narsis command, tetapi lebih ke share command.
BalasHapusJadi orang - orang bisa liat command yang sesuai dengan kebutuhannya, atau juga memberikan feedback terhadap command yang ada disitu.
Dengan feedback tersebut, diharapkan mendapat command yang lebih baik untuk menyelesaikan masalah yang sama.
Nih contohnya:
http://www.commandlinefu.com/commands/view/1255/replace-space-char-with-dot-char-in-current-directory-file-names